Pemberitaan IABC Indonesia Conference 2022
Kami berterima kasih kepada teman-teman media dan jurnalis yang membantu menyiarkan berita positif terkait IABC Indonesia. Berikut beberapa pemberitaan tentang program, riset, dan kegiatan kami.
Keseriusan BCA Jaga Otentisitas untuk Bangun Kepercayaan dengan Transparansi dan Etika
BCA, sebagai salah satu lembaga perbankan terkemuka di Indonesia, terus menetapkan standar tinggi dalam menjaga transparansi, etika, dan kepercayaan publik. Nilai-nilai ini dibahas secara mendalam dalam sesi diskusi panel dengan tema “Trust in Transparency & Ethics: Authenticity Matters”, pada konferensi IABC Indonesia, yang berlangsung pada Jumat, 13 Desember 2024, di Shangri-La Hotel Jakarta. Sesi ini […]
Rahasia di Balik Kesuksesan Komunikasi PT Pertamina (Persero)
Di ajang IABC Indonesia Awards 2024, PT Pertamina (Persero) menyabet Top 10 and Awards of Excellence untuk kategori Impactful Communications Awards (ICOMMA) dengan sub-category Best Employee Engagement. Tidak hanya itu, Pertamina juga meraih tiga (3) penghargaan Awards of Merit untuk kategori Impactful Public Relations Awards (IMPRA) dengan sub-kategori Best Internal Communications, Best Social Media Campaign, […]
Detiknews (Selasa, 6 Desember 2022) | Emil Dardak Hadiri Conference IABC Indonesia
Jakarta – Wagub Jatim Emil Elestianto Dardak menghadiri Conference International Association of Business Communicators (IABC) Indonesia di Jakarta.
Wartaekonomi.co.id (Selasa, 6 Desember 2022) | Conference International IABC Indonesia
Wakil Gubernur Jawa Timur yang juga President Eastern Regional Organization for Planning and Human Settlements (EAROPH) Emil Elestianto Dardak (tengah), President International Association of Business Communicators (IABC) Indonesia Elvera N. Makki, Director of Events and Sponsorship Jean Niode, Executive Chairperson and Owner of The Body Shop Indonesia Suzy Hartono, Director of Professional Development for Leadership Wing Antariksa , Director of Professional Development Dwi Fatan Lilyana, dan Distinguished Advisor, IABC Indonesia, yang juga merupakan IABC Fellow Adrian Cropley (kedua kanan) berbincang bersama selepas pembukaaan Conference International Association of Business Communicators (IABC) Indonesia yang mengusung tema “Towards 2023: Communicating for Impact” di Jakarta, Selasa (06/12/2022).
Republika.co.id (Selasa, 6 Desember 2022) | Conference International Association of Business Communicators (IABC) Indonesia
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Content Director of WIR Group Primo Rizky menyampaikan paparannya pada acara Conference International Association of Business Communicators (IABC) Indonesia, bertema Towards 2023: Communicating for Impact di Jakarta, Rabu (6/12/2022).
PR Indonesia (Selasa, 12 Desember 2022) | IABC Conference Indonesia: Seruan Komunikasi untuk Perubahan
JAKARTA, PRINDONESIA.CO – Isu lingkungan menjadi salah satu tema yang menjadi perhatian di acara International Association of Business Communicators (IABC) Indonesia Conference yang berlangsung di Jakarta, Selasa (6/12/2022).
Media Indonesia (Selasa, 6 Desember 2022) | Conference International Association of Business Communicators (IABC) Indonesia
Wakil Gubernur Jawa Timur yang juga President Eastern Regional Organization for Planning and Human Settlements (EAROPH) Emil Elestianto Dardak (keempat dari kanan) berbincang dengan President International Association of Business Communicators (IABC) Indonesia Elvera N. Makki (keempat dari kiri) didampingi anggota lainnya seusai membuka conference International Association of Business Communicators (IABC) Indonesia, di Jakarta, Rabu (06/12/2022).
Jawapos.com (Selasa, 6 Desember 2022) | Emil Dardak Pada Conference IABC Indonesia
Wakil Gubernur Jawa Timur yang juga President Eastern Regional Organization for Planning and Human Settlements (EAROPH) Emil Elestianto Dardak (tengah) bersama President International Association of Business Communicators (IABC) Indonesia Elvera N. Makki (ketiga kiri) serta anggota IABC lainnya memberikan paparan dan jawaban pada Conference International Association of Business Communicators (IABC) Indonesia, di Westin Rasuna Said Kuningan Jakarta, Rabu (06/12/2022).
foto.bisnis.com (Selasa, 6 Desember 2022) | IABC Indonesia Conference Mengangkat Tema Towards 2023: Communicating for Impact
Bisnis.com, JAKARTA – International Association of Business Communicators (IABC) Indonesia menyelenggarakan IABC Indonesia Conference bertema “Towards 2023: Communicating for Impact”.
Berita Satu (Selasa, 6 Desember 2022) | Conference International Association of Business Communicators (IABC) Indonesia
Wakil Gubernur Jawa Timur yang juga President Eastern Regional Organization for Planning and Human Settlements (EAROPH) Emil Elestianto Dardak membuka Conference International Association of Business Communicators (IABC) Indonesia, di Jakarta, Selasa, 6 Desember 2022.